Konten dari Pengguna

Armand Maulana: Gigi adalah Alasan Lahirnya Arana Project

24 Juli 2018 16:48 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:07 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
Kiriman Pengguna
Armand Maulana: Gigi adalah Alasan Lahirnya Arana Project
Alasan membuat Arana Project adalah dalam 20 tahun di gigi, ada ide saya yang tidak tersampaikan disana.
Armand Maulana
Tulisan dari Armand Maulana tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Beberapa hari lalu, gue jadi #tamunyakumparan dan ngobrol-ngobrol seputar single terbaru gue, 'Terluka'. Lagunya kayak lagu ballad dengan sentuhan mellow, ceunah. Udah pada dengerin belom?
Nah, selain jadi #tamunyakumparan, gue juga ngejawabin 10 pertanyaan dari readerskumparan di sesi 'Tanya Gue Apa Aja'. Makasih ya, udah pada nanya.
Yuk, simak jawaban gue dalam video di bawah ini.
Trending Now