Kaleidoskop 2021: Yang Terpopuler dari Partner kumparan 1001 Media
31 Desember 2021 14:23 WIB
ยท
waktu baca 3 menit
Kaleidoskop 2021: Yang Terpopuler dari Partner kumparan 1001 Media
Tidak pernah lelah memberitakan peristiwa dari seluruh penjuru Nusantara. Itulah ciri khas para partner kumparan 1001 Media.kumparan 1001 Media Online
Tidak pernah lelah memberitakan peristiwa dari seluruh penjuru Nusantara. Itulah ciri khas para partner kumparan 1001 Media.
Berikut berita-berita partner kumparan 1001 Media terpopuler setiap bulan selama tahun 2021:
Januari - Hi!Pontianak
Ihsan dan Putri, Penumpang Pesawat SJ 182 yang Akan Ngunduh Mantu Pekan Depan
Foto pilihan:
Februari - Manado Bacirita
Postingan Instagram Pertama Angel Usai Video Viral Beredar: Momen Jadi Paskibra
Foto pilihan:
Maret - Basra (Berita Anak Surabaya)
Republik Sakha, Negara Bersuhu -50 Derajat Celsius dan Penghasil Berlian Langka
Foto pilihan:
April - Palu Poso
Kisah Novi Dijadikan Umpan untuk Tangkap Pelaku Kejahatan Wanita di Morowali
Foto pilihan:
Mei - Selasar Riau
BREAKING NEWS: Ustaz Tengku Zulkarnain Meninggal Dunia
Foto pilihan:
Juni - Balleo News
Ini Wajah Polisi di Sorong yang Bakar Istri hingga Tewas
Juli - Hi!Pontianak
Sebelum Menggorok Istri Bosnya, Pekerja Mebel Ini Sempat Minta Maaf
Foto pilihan:
Agustus - Urban Id
BREAKING NEWS: Donasi Rp 2 Triliun Palsu, Anak Akidi Tio Ditangkap
Foto pilihan:
September - Tugu Jogja
Bocah SD Ditemukan Tewas Gantung Diri di Sleman, Tinggalkan Pesan di Status WA
Foto pilihan:
Oktober - Lampung Geh
Lihat WhatsApp Putrinya, Ibu di Lampung Dapati Sang Anak Telah Berhubungan Seks
Foto pilihan:
November - Lampung Geh
Tak Terima Ditegur, Anak di Lampung Timur Tega Aniaya dan Cabuli Ibu Kandung
Foto pilihan:
Desember - Bengawan News
Warung Tengkleng Viral karena Mahal, Paguyuban Pedagang Beri Dukungan Moral
Foto pilihan:
