Foto: Eintracht Frankfurt Pesta Gol ke Gawang Galatasaray di Liga Champions

19 September 2025 12:34 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
Foto: Eintracht Frankfurt Pesta Gol ke Gawang Galatasaray di Liga Champions
Eintracht Frankfurt kalahkan Galatasaray pada pertandingan League Phase Liga Champions 2025/2026 di Stadion Deutsche Bank Park, Franfkurt, Jumat (19/9) dini hari WIB.
kumparanBOLA
Eintracht Frankfurt kalahkan Galatasaray pada pertandingan League PhaseLiga Champions 2025/2026 di Stadion Deutsche Bank Park, Frankfurt, Jerman, Jumat (19/9) dini hari WIB.
Pada pertandingan kali ini Eintracht Frankfurt berhasil menghajar tim asal Turki Galatasaray dengan skor 5-1.
Gol-gol Eintracht Frankfurt dicetak oleh Davidson Sanchez (GBD 37'), Can Uzun (45+2), Jonathan Burkardt (45+4', 66') dan Ansgar Knauff (75'), sementara Galatasaray sempat unggul terlebih dahulu melalui Yunus Akgun.
Dengan hasil tersebut klub Liga Jerman, Eintracht Frankfurt menempati posisi pertama klasemen sementara fase liga Liga Champions diikuti oleh Paris Saint-Germain, demikian catatan UEFA.
Pemain Eintracht Frankfurt Jonathan Burkardt berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Galatasaray pada pertandingan League Phase Liga Champions 2025/2026 di Stadion Deutsche Bank Park, Franfkurt, Kamis (18/9/2025). Foto: Daniel Roland/AFP
Trending Now