Foto: Liverpool Hantam 10 Pemain West Ham United

1 Desember 2025 11:14 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
Foto: Liverpool Hantam 10 Pemain West Ham United
West Ham United menerima kekalahan saat menjamu Liverpool pada pertandingan Liga Inggris di di Stadion London, London.
kumparanBOLA
West Ham United menerima kekalahan saat menjamu Liverpool pada pertandingan Liga Inggris di di Stadion London, London, Minggu (30/11/2025).
Liverpool cukup menguasai permainan selama pertandingan berlangsung, hingga mampu membuat gol pembuka di menit 60 melalui Alexander Isak dan Cody Gakpo di menit 90+2.
Sebelumnya pemain West Ham, Lucas Paqueta mendapatkan kartu merah di menit 84. Pertandingan berakhir dengan skor 0-2.
Dengan ini, Liverpool kini berada di urutan delapan dengan 21 poin, sementara West Ham berada di peringkat 13 dengan total 11 poin.
Konstantinos Mavropanos dari West Ham United beraksi bersama Cody Gakpo dari Liverpool pada pertandingan Liga Inggris antara West Ham United vs Liverpool di Stadion London, London, Minggu (30/11/2025). Foto: Tony O Brien/REUTERS
Trending Now