Foto: Man City Matangkan Persiapan Lawan Villarreal di Liga Champions
21 Oktober 2025 19:30 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
Foto: Man City Matangkan Persiapan Lawan Villarreal di Liga Champions
Manchester City menggelar sesi latihan jelang menghadapi Villarreal di League Phase Liga Champions.kumparanBOLA
Manchester City menggelar sesi latihan di Etihad Campus training ground, Manchester, Inggris, Senin (20/10) waktu setempat.
Jelang menghadapi Villarreal di League PhaseLiga Champions, skuad asuhan Pep Guardiola melaksanakan latihan untuk mematangkan persiapan.
Nantinya The Citizens akan bermain dengan skuad terbaik saat melawan klub asal Spanyol itu. Sebelumnya Erling Haaland dkk sudah meraih empat poin dari dua laga yang telah mereka jalani.
Pertandingan Manchester City melawan Villarreal akan digelar di El Madrigal, pada Rabu (22/10) dini hari WIB.
