Foto: Tim Putri UNJ Juara Campus League Futsal The Nationals 2025
7 Desember 2025 20:30 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
Foto: Tim Putri UNJ Juara Campus League Futsal The Nationals 2025
Tim Futsal Wanita Universitas Negeri Jakarta (UNJ) berhasil kalahkan Tim Futsal Wanita Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Pasundan dalam Campus League The Nationals 2025.kumparanBOLA
Tim Futsal Wanita Universitas Negeri Jakarta (UNJ) berhasil kalahkan Tim Futsal Wanita Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Pasundan dalam Campus League The Nationals 2025 di GOR UNJ, Rawamangun, Jakarta Timur, Minggu (7/12/2025).
Tim Futsal Wanita UNJ mengalahkan STKIP Pasundan dengan skor 2-1.
Dengan ini, Tim Futsal Wanita UNJ keluar sebagai juara Campus League The Nationals 2025, sementara Tim Futsal Wanita STKIP Pasundan menempati urutan dua dan menjadi runner up.
