Foto: .Feast Gemparkan Panggung Hari Kedua Synchronize Fest 2025

4 Oktober 2025 18:54 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
Foto: .Feast Gemparkan Panggung Hari Kedua Synchronize Fest 2025
Grup musik rock asal Jakarta .Feast tampil menggila usai tampil di Synchronize Fest 2025 di Gambir Expo, Jakarta.
kumparanHITS
Grup musik rock asal Jakarta .Feast tampil menggila usai tampil di Synchronize Fest 2025 di Gambir Expo, Jakarta, Sabtu (4/10).
Baskara dan kawan-kawan membawakan deretan lagu yang sudah dinantikan para penggemar.
Lagu seperti Nina, Arteri dan Peradaban sukses mengguncang panggung Synchronize Fest 2025 di hari kedua.
Pada hari kedua Synchronize Fest 2025 dimeriahkan musisi sampai grup musik ternama seperti JKT48, .Feast, Perunggu, Sal Priadi, Wali, hingga The Changcuters.
Grup musik rock asal Jakarta .Feast tampil menggila usai tampil di Synchronize Fest 2025 di Gambir Expo, Jakarta, Sabtu (4/10/2025). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Trending Now