Foto: 152 Imigran Rohingya Dipindahkan ke Banda Aceh
7 November 2024 17:41 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
Foto: 152 Imigran Rohingya Dipindahkan ke Banda Aceh
Sejumlah Imigran etnis Rohingya yang terdampar di Kabupaten Aceh Selatan tiba di Banda Aceh, Aceh, Kamis (7/11).kumparanNEWS
Para imigran Rohingya ini dipindahkan setelah mendapatkan penolakan dari warga setempat. Mereka diangkut menggunakan truk.
Selanjutnya, 152 imigran Rohingya ini dipindahkan ke kantor Kementerian Hukum dan HAM Provinsi Aceh.
