Foto: Aksi "Dinosaurus" Kampanye Gaya Hidup Vegetarian

24 Oktober 2023 15:49 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
Foto: Aksi "Dinosaurus" Kampanye Gaya Hidup Vegetarian
Aktivis People for the Ethical Treatment of Animals (PETA) menggunakan kostum dinosaurus saat menggelar aksi di kawasan Terowongan Kendal, Jakarta, Selasa (24/10).
kumparanNEWS
Aktivis People for the Ethical Treatment of Animals (PETA) menggunakan kostum dinosaurus saat menggelar aksi di kawasan Terowongan Kendal, Jakarta, Selasa (24/10).
Aksi tersebut bertujuan untuk mengampanyekan penerapan gaya hidup vegan. Hal tersebut mereka lakukan demi hewan, bumi, dan kesehatan manusia.
Aktivis People for the Ethical Treatment of Animals (PETA) menggunakan kostum dinosaurus saat menggelar aksi di kawasan Terowongan Kendal, Jakarta, Selasa (24/10/2023). Foto: Galih Pradipta/Antara Foto
Trending Now