Foto: Banjir Bandang Hantam Kota Machu Picchu di Peru
26 Januari 2022 10:55 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
Foto: Banjir Bandang Hantam Kota Machu Picchu di Peru
Sejumlah warga dan pekerja membersihkan puing-puing yang dibawa oleh banjir bandang akibat hujan musiman di kota Machu Picchu, Peru, Selasa (25/1).kumparanNEWS
Sejumlah warga dan pekerja membersihkan puing-puing yang dibawa oleh banjir bandang akibat hujan musiman di kota Machu Picchu, Peru, Selasa (25/1).
Akibat banjir bandang sedikitnya 900 orang dievakuasi dari kota wisata Machu Picchu. Lokasi tersebut tidak jauh dari permata budaya Inca di Peru.
Dikutip dari AFP, hujan deras yang menyebabkan banjir tersebut menyebabkan satu orang hilang dan rumah-rumah hancur, Kementerian Pariwisata melaporkan pada Senin (24/1).
***
