Foto: Mati Listrik Nasional di Kuba Berangsur Pulih, Aktivitas Kembali Normal
11 September 2025 16:47 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
Foto: Mati Listrik Nasional di Kuba Berangsur Pulih, Aktivitas Kembali Normal
Jaringan listrik di Kuba perlahan pulih setelah pemadaman keempat kalinya dalam kurun waktu kurang dari setahun, Rabu (10/9). Listrik mulai padam sejak 9.14 pagi waktu setempat.kumparanNEWS
Pemadaman listrik di Kuba perlahan pulih setelah keempat kalinya dalam kurun waktu kurang dari setahun, Rabu (10/9). Listrik mulai padam sejak 9.14 pagi waktu setempat.
Bandara, rumah sakit, hingga pompa air mulai berfungsi berkat ada sistem cadangan.
Namun, sekitar 9,7 juta penduduk di sana belum menerima pasokan listrik.
Sedangkan dua juta penduduk Havana sedang berupaya membangun pembangkit listrik besar.
Pemadaman listrik nasional diperkirakan pulih sekitar 2 hingga 3 hari.
Kegagalan jaringan listrik terjadi sejak akhir tahun lalu yang disebabkan sistem pembangkit listrik berbahan bakar minyak di Kuba lemah dan kuno mengalami kesulitan beroperasi.
Akibatnya, krisis penuh terjadi saat tahun lalu dikarenakan impor minyak dari Venezuela, Rusia, dan Meksiko menyusut.
