Foto: Sterilisasi Gereja Katedral Jelang Misa Natal 2025
23 Desember 2025 16:39 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
Foto: Sterilisasi Gereja Katedral Jelang Misa Natal 2025
Sterilisasi gereja di Jakarta dilakukan untuk menjamin rasa aman umat Kristiani dalam menjalankan ibadah menyambut Natal.kumparanNEWS
Polisi melakukan sterilisasi di Gereja Katedral Jakarta, Selasa (23/12/2025).
Sterilisasi gereja di Jakarta dilakukan untuk menjamin rasa aman umat Kristiani dalam menjalankan ibadah menyambut Natal.
Gereja Katedral Jakarta menggelar Misa malam Natal pada Selasa (24/12) pukul 17.00 WIB dan 20.00 WIB.
Sementara Misa Hari Raya Natal terbagi ke dalam tiga sesi pada 25 Desember 2025 mendatang.
