Foto: Taiwan Evakuasi 3000 Warga dari Ancaman Topan Fung-wong

11 November 2025 12:21 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
Foto: Taiwan Evakuasi 3000 Warga dari Ancaman Topan Fung-wong
Presiden Taiwan Lai Ching-te melarang warganya untuk berpergian ke pantai dan pegunungan jelang datang topan Fung-wong
kumparanNEWS
Taiwan mengeluarkan peringatan daratan pada hari Selasa dan mengevakuasi lebih dari 3.000 orang menjelang kedatangan topan Fung-wong yang diperkirakan akan datang di pulau itu.
Dikutip dari Reuters, topan Fung-wong diperkirakan akan menerjang daratan di pantai barat daya Taiwan di sekitar kota pelabuhan utama Kaohsiung pada hari Rabu, setelah menerjang Filipina.
Presiden Taiwan Lai Ching-te, menulis di halaman Facebooknya, mengatakan orang-orang tidak boleh pergi ke pegunungan atau pergi ke pantai atau daerah lain yang berpotensi berbahaya.
Ombak dahsyat menghantam tanggul laut di Yilan pada 11 November 2025, saat Topan Fung-Wong mendekat. Foto: I-HWA CHENG / AFP
Trending Now