Foto: Warga Palestina Berbondong-bondong Serbu Truk Bantuan di Gaza
13 Oktober 2025 10:37 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
Foto: Warga Palestina Berbondong-bondong Serbu Truk Bantuan di Gaza
Poin-poin utama kesepakatan gencatan senjata fase pertama salah satunya peningkatan bantuan kemanusiaan yang signifikan ke Jalur Gaza.kumparanNEWS
Rombongan truk yang membawa bantuan kemanusiaan masuk melalui Karem Abu Salem. Truk bantuan ini mulai memasuki Jalur Gaza di hari ketiga gencatan senjata fase pertama antara Israel dan Hamas.
Poin-poin utama kesepakatan gencatan senjata fase pertama salah satunya peningkatan bantuan kemanusiaan yang signifikan ke Jalur Gaza.
Bantuan kemanusiaan itu untuk membantu mencegah kelaparan di antara 2,4 juta penduduk.
