Foto: 14 Pebalap Debut Kelas R3 Pro Yamaha Sunday Race

16 Juni 2025 12:29 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
Foto: 14 Pebalap Debut Kelas R3 Pro Yamaha Sunday Race
Sebanyak 14 pebalap mengikuti kategori baru R3 Pro di Yamaha Sunday Race yang dihelat Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat. #kumparanOTO
kumparanOTO
Sebanyak 14 pebalap mengikuti kategori baru R3 Pro di Yamaha Sunday Race yang dihelat Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat.
Total 10 putaran diselesaikan oleh para pebalap guna meraih peluang mentas di ajang internasional.
Di Podium pertama kelas R3 Pro diraih oleh Decksa Almer Alfarezel (Jawa Barat) dari VMK Racetech Yamaha Kawahara Police Enjoy Ulti-X GS Astra RK dengan catatan waktu 18 menit 45,664 detik.
Sementara posisi dua ditempati oleh Rusman Fadhil (Papua Barat) dari Cargloss Racing Team dengan selisih waktu 0,309 detik dan di podium tiga ada Fadhil Musyavi (Papua Barat) dari Yamaha LFN HP969 Global Ondolomon dengan catatan waktu 18 menit 46,557 detik.
Balap motor perdana kelas R3 Pro di Yamaha Sunday Race di Sirkuit Internasional Pertamina Mandalika. Foto: Fitra Andrianto/kumparan
Trending Now