Daftar HP yang Bisa Tukar Tambah Beli Samsung Galaxy S22 Series

15 Februari 2022 6:36 WIB
ยท
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
Daftar HP yang Bisa Tukar Tambah Beli Samsung Galaxy S22 Series
Samsung buka program trade-in untuk kamu yang mau beli Samsung Galaxy S22 Series. Yuk, cek daftar HP yang bisa tukar tambah beserta potongan harganya.
kumparanTECH
Samsung Galaxy S22 Ultra. Foto: Samsung
zoom-in-whitePerbesar
Samsung Galaxy S22 Ultra. Foto: Samsung
Samsung resmi mengumumkan daftar HP yang bisa ditukar tambah dengan pembelian Samsung Galaxy S22 Series. Dengan program tukar tambah ini, kamu bisa membeli Samsung Galaxy S22 Series dengan harga yang lebih murah karena dibantu dengan harga smartphone yang ditukar.
Samsung Galaxy S22 Series sendiri merupakan HP flagship terbaru yang dirilis pada pekan lalu. Seri smartphone ini terdiri dari tiga varian, yakni Galaxy S22, S22 Plus, dan S22 Ultra.
Sejak 9 Februari lalu, Samsung resmi membuka pre-order Galaxy S22 Series di Indonesia. Mereka juga menawarkan program trade-in bagi konsumen yang mau membeli HP tersebut dengan cara tukar tambah.
Melalui program trade-in ini, kamu berkesempatan untuk mendapat potongan harga hingga Rp 10,5 juta. Sayangnya, Samsung tidak menjelaskan sampai kapan periode pembelian secara tukar tambah ini berlaku.
Berdasarkan pantauan, sejumlah merek HP berlaku untuk metode trade-in ini, mulai dari Apple iPhone, Oppo, hingga Vivo. Hanya brand smartphone tertentu yang dapat mengikuti program ini, sesuai dengan sudah ditentukan oleh pihak Samsung dan mitra PT Laku6 Online Indonesia (Laku6).
Untuk kisaran harga lengkap kamu bisa mengeceknya di tautan berikut ini. Namun, kalau mau lebih pasti, kamu bisa ikuti langkah berikut supaya bisa menyiapkan budget yang sedikit lebih pasti.
Berikut tata cara mengikuti program trade-in untuk tukar tambah beli Samsung Galaxy S22 Series:
Trending Now