Deretan Mobil Mewah Raja Narkoba El Chapo, dari Mobil Sport 90-an hingga Jeep
23 Januari 2023 16:01 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
Deretan Mobil Mewah Raja Narkoba El Chapo, dari Mobil Sport 90-an hingga Jeep
Dari ke-7 mobil milik El Chapo ini, favorit kamu yang mana nih? #newsupdate #softnews #otomotif #newsflashkumparan Video
Lapis Baja
Joaquin "El Chapo" Guzman, gembong narkoba terbesar di dunia yang berbasis di Meksiko ini punya deretan koleksi mobil mewah, lho! Mobil-mobil tersebut selain digunakan untuk keamanannya dan keluarga, namun juga digunakan untuk bertransaksi narkoba. Mau tahu selengkapnya? Nonton video di atas. #newsupdate #softnews #otomotif #newsflash
