Menko PMK di Sidang Sengketa Pilpres: Bansos untuk Mengentaskan Kemiskinan

5 April 2024 11:02 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
Menko PMK di Sidang Sengketa Pilpres: Bansos untuk Mengentaskan Kemiskinan
Menko PMK Muhadjir Effendy bantah bansos dimanfaatkan untuk pilpres, melainkan untuk cegah kemiskinan. #focus #menteridimk #news #newsflash
kumparan Video
Pada Jumat (5/4) giliran Menko PMK Muhadjir Effendy yang memberikan keterangannya di Mahkamah Konstitusi terkait Sengketa Pilpres 2024. Dalam keterangannya Muhadjir membantah bansos digunakan untuk kepentingan pemilu. Ia sebut bansos sudah disiapkan sejak lama untuk mengentaskan kemiskinan. Selengkapnya saksikan video di atas. #focus #menteridimk #news #newsflash
Trending Now