Konten Media Partner

Mutasi Jabatan di Polresta Manado, 3 Kasat dan 2 Kapolsek Berganti

17 Desember 2025 19:14 WIB
Β·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-circle
more-vertical
Konten Media Partner
Mutasi Jabatan di Polresta Manado, 3 Kasat dan 2 Kapolsek Berganti
Mutasi di Polresta Manado, Kasat Reskrim, Kasat Lantas dan Kasat Polairud resmi berganti pejabat. Selain itu ada 2 kapolsek yang juga dimutasi. #publisherstory #manadobacirita
Manado Bacirita
Kapolresta Manado, Kombes Pol Irham Halid, memimpin upacara serah terima jabatan. (foto: istimewa)
zoom-in-whitePerbesar
Kapolresta Manado, Kombes Pol Irham Halid, memimpin upacara serah terima jabatan. (foto: istimewa)
MANADO - Sebanyak tiga jabatan Kepala Satuan (Kasat) dan dua Kapolsek di lingkungan Polresta Manado berganti pejabat. Ketiga jabatan yang masuk gerbong mutasi adalah Kasat Reskrim, Kasat Lantas dan Kasat Polairud, serta Kapolsek Malalayang dan Kapolsek Pineleng.
Kapolresta Manado, Kombes Pol Irham Halid, pada saat Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab), mengatakan bahwa mutasi jabatan merupakan bagian dari dinamika organisasi Polri dalam rangka penyegaran serta peningkatan kinerja satuan.
"Mutasi ini adalah bagian dari proses pembinaan karier dan kebutuhan organisasi. Saya berharap kepada para pejabat yang baru dilantik agar segera menyesuaikan diri, meningkatkan profesionalisme, serta memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” ujar Kapolresta.
Pada kesempatan itu, dia juga menekankan pentingnya penguatan penegakan hukum yang berkeadilan, peningkatan pelayanan publik, serta pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat yang kondusif di wilayah hukum Polresta Manado.
β€œLaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab, kedepankan integritas, serta bangun sinergi dengan seluruh elemen masyarakat demi terciptanya situasi kamtibmas yang aman dan kondusif,” ujarnya lagi.
Adapun jabatan yang diserahterimakan adalah:
Trending Now