profile

Alieza Nurulita Dewi

Lulusan Sastra Indonesia yang gemar bercerita dan menulis. Tertarik di dunia jurnalistik saat bergabung dengan Lembaga Pers Mahasiswa Kalpadruma semasa kuliah. Bekerja pertama di media online sejak 2017 sebagai Content Writer. Melanjutkan belajar dan bertumbuh dengan KapanLagi Youniverse mulai 2020 hingga saat ini. Pada 2021 saya telah mendapatkan sertifikasi Wartawan Muda dari Dewan Pers. Hasil tulisan dan editan bisa ditemukan di sini atau laman liputan6.com. Mari terkoneksi, berdiskusi dan tumbuh bersama 🌱
Trending Now