LRT Jabodebek Alami Gangguan, Kendala Menuju Stasiun Cawang
Hingga berita ini diunggah, belum ada respon terkait kendala dari pihak LRT Jabodebek.

LRT Jabodebek kembali mengalami kendala perjalanan, pada hari ini Senin (19/5). Kereta dari Harjamukti menuju Dukuh Atas ini tiba-tiba berhenti sebelum menuju Stasiun LRT Cawang.
Menurut pantauan merdeka.com, pemberhentian terjadi sejak pukul 08.35 hingga 08.49. Petugas LRT mengumumkan, terjadi kendala keterlambatan menuju stasiun LRT Dukuh Atas.
Biasanya waktu tempuh dari Stasiun LRT Taman Mini menuju Stasiun LRT Cawang hanya sekitar kurang lebih 10 menit. Namun karena ada kendala menuju Stasiun tersebut memakan waktu sekitar 20 menit.
Kendari begitu, hingga saat ini belum ada respon terkait kendala dari pihak LRT Jabodebek.





















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5475944/original/046795200_1768703011-116193.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4706398/original/039666800_1704367377-20240104-Banjir_Kemang_Utara-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5187168/original/083476600_1744683863-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5475935/original/081315100_1768698227-115771.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5475841/original/087878400_1768663052-000_932Q8KW.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5197520/original/095088500_1745476635-IMG-20250424-WA0038.jpg)





















