Kapolda Kepulauan Bangka Belitung, Irjen Pol. Viktor Theodorus Sihombing, meninjau langsung pelaksanaan Operasi Lilin Babel di Pelabuhan Tanjungkalian, pastikan pengamanan Nataru berjalan kondusif dan sinergis.
DPR RI resmi mengesahkan Komisioner Ombudsman RI periode 2026–2031 usai uji kelayakan tuntas, menegaskan komitmen pengawasan pelayanan publik oleh DPR.