Suriah

25 Juli 2024

Berita Utama

Berita Terbaru

Berita Utama Lainnya

{{caption}}
Tentara Israel Merangsek ke Pinggiran Kota Damaskus, Pemberontak Suriah yang Baru Berkuasa Hanya Bungkam

Suriah berada dalam kekacauan setelah kelompok pemberontak merebut Damaskus dan menggulingkan pemerintahan Presiden Bashar Al-Assad.

{{caption}}
Israel Lakukan 350 Serangan Udara di Suriah dalam 48 Jam, Hancurkan 80 Persen Aset Militer

Israel memanfaatkan kekacauan di Suriah pasca tergulingnya rezim Bashar Al-Assad dengan menyerang negara tersebut.

{{caption}}
Indonesia Serukan Transisi Damai di Suriah Setelah Jatuhnya Pemerintahan Bashar Al-Assad

Kelompok pemberontak merebut ibu kota Damaskus pada Minggu (8/12) dan mengumumkan runtuhnya rezim Al-Assad.

{{caption}}
Pemberontak Suriah Pernah Ungkap Mereka 'Cinta Israel', Dibantu Persenjataan Senilai Miliaran Dolar oleh AS

AS mengirim bantuan senjata ke kelompok pemberontak Suriah sejak demonstrasi pecah pada 2011.

{{caption}}
Sosok Pemimpin Pemberontak Suriah Abu Mohammad al-Jolani Terinspirasi Osama Bin Laden dan Pernah Gabung Al Qaeda

Sosok Abu Mohammad al-Jolani kini jadi sorotan dunia internasional.

{{caption}}
Kedutaan Suriah di Rusia Kibarkan Bendera Tiga Bintang Lambang Pemberontak

Hingga saat ini, Rusia belum memberikan tanggapan terkait kejatuhan rezim Assad di Suriah.

{{caption}}
Dulu Pernah Jadi Sobat Assad, Hamas Nyatakan Dukung Rakyat Suriah Perjuangkan Kemerdekaan dan Keadilan

Hamas baru merilis pernyataan yang mendukung rakyat Suriah menggulingkan rezim Assad.

{{caption}}
FOTO: Penampakan Tank dan Jet Tempur Israel Siaga di Dataran Tinggi Golan usai Rezim Bashar Al-Assad di Suriah Runtuh

Setelah rezim Assad runtuh, Israel mengerahkan tank, jet tempur dan pasukan militer untuk memasuki zona penyangga yang diawasi PBB. Tindakan ini menuai kecaman.

{{caption}}
Pemberontak Suriah Tunjuk Perdana Menteri Baru, Ini Sosok dan Tugasnya

Kelompok pemberontak Suriah yang dipimpin Hayat Tahrir al-Sham merebut Damaskus dan menggulingkan rezim Bashar Al-Assad pada Minggu (8/12).

{{caption}}
Setelah Rezim Bashar Al-Assad Jatuh, Netanyahu Sebut Dataran Tinggi Golan Selamanya Jadi Bagian Israel

Netanyahu menyatakan penguasaan Israel terhadap Dataran Tinggi Golan merupakan jaminan bagi keamanan dan kedaulatan negara tersebut.

Trending Now